STRUKTUR ORGANISASI PIK-MA “BRM” UNLAM BANJARMASIN
Didalam struktur organisasi PIK-Ma “BRM”
Unlam terdiri dari Pelindung Rektor, Dewan Pembina Wakil Rektor III
Bidang Kemahasiswaan Unlam dan Kepala BkkbN Provinsi Kalimantan Selatan,
Pembina Teknis, Pengurus yang terdiri dari Ketua Umum, Sekretaris Umum,
Bendahara Umum, Divisi Internal Organisasi, Divisi Eksternal
Organisasi, Divisi Rumah Tangga, Divisi Kaderisasi Organisasi dan
dibantu oleh Dewan Pertimbangan Organisasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar